Logo-Pakpol Logo-Pakpol
Data & Alat
Kamis, 04 Juli 2024 | 14:30 WIB
STATISTIK KEBIJAKAN FISKAL
Rabu, 03 Juli 2024 | 08:55 WIB
KURS PAJAK 03 JULI 2024 - 09 JULI 2024
Senin, 01 Juli 2024 | 09:36 WIB
KMK 10/KM.10/2024
Rabu, 26 Juni 2024 | 08:45 WIB
KURS PAJAK 26 JUNI 2024 - 02 JULI 2024
Fokus
Reportase

Pajak Kita Cegah Banjir

A+
A-
0
A+
A-
0

JAKARTA, DDTCNews – Peningkatan curah hujan tak jarang terjadi pada akhir tahun di hampir tiap daerah di Indonesia. 

Kondisi tersebut memunculkan risiko terjadinya banjir. Terkait dengan hal ini, pemerintah mencoba melakukan antisipasi dengan membangun sejumlah bendungan dan sistem drainase. Tentunya, itu semua bisa dibangun dengan uang pajak yang Anda bayarkan pada negara.

Melalui episode ini, kita semua diberitahu bahwa masyarakat dan pemerintah berkolaborasi melalui pajak untuk mencegah bencana banjir terjadi di berbagai daerah. Yuk, langsung simak animasi Joni dan Kawan Pajak epsiode 18 ini!

Pastinya, jangan lupa untuk menikmati animasi Joni dan Kawan Pajak setiap Sabtu di kanal Komik & Animasi Pajak. Anda juga dapat menonton langsung di kanal Youtube DDTC Indonesia. Jangan sampai terlewat kisah-kisah seru lainnya dari serial Joni dan Kawan Pajak! Stay tuned!

Topik : Animasi pajak, joni, kawan pajak, bayar pajak, bendungan, pencegahan banjir

KOMENTAR

0/1000
Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT

Sabtu, 29 April 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Berkat Pajak, Sampah Bisa Diolah Jadi Lebih Bermanfaat!

Kamis, 27 April 2023 | 10:30 WIB
PENEGAKAN HUKUM

WP Perlu Waspada, DJP Temukan Penipuan Bermodus Pengembalian Pajak

Selasa, 25 April 2023 | 14:09 WIB
PELAYANAN PAJAK

Hati-hati Penipuan! Perhatikan Domain Email Resmi Kantor Pajak

Sabtu, 22 April 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Pajak Kembangkan Infrastruktur Kita!

berita pilihan

Senin, 08 Juli 2024 | 16:05 WIB
PENERIMAAN PERPAJAKAN

Penerimaan Bea dan Cukai 2024 Diprediksi Kembali Shortfall Rp24,5 T

Senin, 08 Juli 2024 | 16:00 WIB
KABUPATEN WONOSOBO

Opsen Pajak Kendaraan di Kabupaten Wonosobo Diatur, Begini Detailnya

Senin, 08 Juli 2024 | 15:15 WIB
PENERIMAAN PAJAK

Penerimaan Pajak Terkontraksi 7,9%, Sri Mulyani Ungkap 2 Penyebabnya

Senin, 08 Juli 2024 | 15:00 WIB
PAJAK PENGHASILAN

Pegawai Dapat Uang untuk Sewa Kos dari Pemberi Kerja, Kena PPh 21?

Senin, 08 Juli 2024 | 14:11 WIB
ADMINISTRASI PAJAK

Coretax DJP: 360 Derajat, Wajib Pajak Dapat Dilihat dari Berbagai Sisi

Senin, 08 Juli 2024 | 14:00 WIB
KEPATUHAN PAJAK

Jualan Online-Reseller, Hitung Pajak Pakai Pembukuan atau Pencatatan?