Logo-Pakpol Logo-Pakpol
Fokus
Reportase

Kenali Fungsi-Fungsi Pajak!

A+
A-
20
A+
A-
20

Pajak merupakan salah satu aspek penting dalam sistem perekonomian suatu negara. Namun, seringkali fungsi-fungsi pajak tersebut kurang dipahami oleh masyarakat.

Fungsi yang paling sering kita tahu adalah fungsi anggaran, dimana pajak dimanfaatkan untuk membiayai semua pengeluaran negara tanpa terkecuali seperti pembangunan fasilitas umum, menggaji pegawai pemerintah, dan melaksanakan program pemerintah. Selain fungsi anggaran, ternyata masih ada beberapa fungsi-fungsi pajak yaitu fungsi mengatur, fungsi stabilitas, dan fungsi redistribusi pendapatan.

Penasaran dengan penjelasan lengkap terkait dengan fungsi-fungsi pajak? Yuk, kita simak bersama cerita lengkapnya di animasi Joni dan Kawan Pajak epsiode 46!

Pastinya, jangan lupa untuk menikmati animasi Joni dan Kawan Pajak setiap Sabtu di kanal Komik & Animasi Pajak. Anda juga dapat menonton langsung di kanal Youtube DDTC Indonesia. Jangan sampai terlewat kisah-kisah seru lainnya dari serial Joni dan Kawan Pajak! Stay tuned!

Topik : Animasi pajak, joni, kawan pajak, fungsi pajak

KOMENTAR

0/1000
Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT

Sabtu, 11 Februari 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Pajak Kembangkan Ekonomi Rakyat

Sabtu, 04 Februari 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Pajak untuk Indonesia Merdeka Internet!

Sabtu, 28 Januari 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Pajak Kita untuk Wujudkan Cita-Cita Bangsa

Sabtu, 21 Januari 2023 | 07:00 WIB
ANIMASI PAJAK

Pajak Setia Menjaga dan Merawat Kita

berita pilihan

Sabtu, 10 Mei 2025 | 07:30 WIB
WEEKLY TAX NEWS ROUNDUP

Finally! By the End of July, Coretax Will Be Bug-Free

Sabtu, 10 Mei 2025 | 07:00 WIB
BERITA PAJAK SEPEKAN

Akhirnya! Akhir Juli Coretax Bakal Bebas dari Gangguan Sistem

Jum'at, 09 Mei 2025 | 20:00 WIB
KEBIJAKAN PERPAJAKAN

Berangkat Haji 2025? Impor Barang Kiriman Jemaah Bisa Bebas Bea Masuk

Jum'at, 09 Mei 2025 | 19:30 WIB
AMERIKA SERIKAT

IMF Dorong Negara Fokus Reformasi Pajak di Tengah Gejolak Tarif AS

Jum'at, 09 Mei 2025 | 19:00 WIB
PENERIMAAN PAJAK

Akibat Lebih Bayar 2024, PPh Pasal 21 Januari-Februari 2025 Tertekan

Jum'at, 09 Mei 2025 | 18:30 WIB
ADMINISTRASI PAJAK

Terbit STP, WP Bisa Ajukan Pengurangan/Penghapusan Sanksi

Jum'at, 09 Mei 2025 | 18:14 WIB
DDTC ACADEMY – PERSONALISED TRAINING

DDTC Academy Gelar In-House Training soal Pajak Minimum Global

Jum'at, 09 Mei 2025 | 18:00 WIB
KAMUS PAJAK

Apa Itu Standar Pemeriksaan Pajak?

Jum'at, 09 Mei 2025 | 17:30 WIB
AMERIKA SERIKAT

Demi Tip Bebas Pajak, Trump Ingin Naikkan Tarif PPh Orang Kaya

Jum'at, 09 Mei 2025 | 17:00 WIB
KEBIJAKAN KEPABEANAN

DJBC Terapkan Secara Penuh CEISA 4.0 Tahap ke-20