Logo-Pakpol Logo-Pakpol
Literasi
Jum'at, 18 April 2025 | 15:30 WIB
RESUME PUTUSAN PENINJAUAN KEMBALI
Kamis, 17 April 2025 | 17:00 WIB
TIPS PAJAK DAERAH
Kamis, 17 April 2025 | 14:00 WIB
KELAS PPh Pasal 21 (12)
Selasa, 15 April 2025 | 18:15 WIB
KETUA MA 1974-1982 OEMAR SENO ADJI:
Fokus
Reportase

Setoran Pajak Seret, Ini Rencana Langkah Lanjutan DJP

A+
A-
12
A+
A-
12
Setoran Pajak Seret, Ini Rencana Langkah Lanjutan DJP

Ilustrasi logo DJP.

JAKARTA, DDTCNews – Realisasi penerimaan hingga April 2019 hanya mencatatkan pertumbuhan 1,02%. Otoritas akan menempuh sejumlah cara untuk mengamankan target penerimaan pajak hingga akhir tahun.

Dirjen Pajak Robert Pakpahan mengatakan setidaknya empat aspek kebijakan utama yang akan dilakukan pada tahun ini. Keempat aspek tersebut akan dioptimakan untuk mengejar target penerimaan tahun ini senilai Rp1.577,6 triliun.

Pertama, melakukan edukasi dan pelayanan kepada wajib pajak. DJP, disebutnya, akan mengedepankan aspek ini dalam mengerek kepatuhan sukarela wajib pajak. “Ke depan DJP akan melakukan beberapa kegiatan dan yang pertama adalah mengedepankan edukasi,” katanya di Kantor Kemenkeu, Kamis (16/5/2019).

Baca Juga: Susun Pembukuan dengan Stelsel Kas, Jangan Lupa Kirimkan Pemberitahuan

Kedua, melakukan pengawasan. Pada aspek ini, otoritas pajak diakui mempunyai modal berharga. Pasalnya, data automatic exchange of information (AEoI) dan keterbukaan infromasi keuangan dalam negeri menjadi alat DJP melakukan pengawasan.

Ketiga, melakukan pemeriksaan. Aspek ini menjadi salah satu andalan otoritas pajak dalam mengejar penerimaan. Dia mengatakan hal ini terbukti dari setoran pajak yang didapat melalui jalur pemeriksaan masih bisa tumbuh double digit.

“Pemeriksaan akan terus dilakukan. Sejauh ini hasil dari pengawasan dan pemeriksaan pertumbuhannya masih 11%,” ungkap Robert.

Baca Juga: DJP Jakbar Perpanjang Kerja Sama Tax Center dengan MNC University

Keempat, menggencarkan kembali reformasi perpajakan. Perbaikan dalam aspek administratif dan kebijakan akan menjadi garapan DJP hingga akhir tahun ini. Reformasi perpajakan yang telah dilakukan secara masif dalam beberapa tahun lalu akan dilanjutkan kembali.

“Secara umum itu yang akan kita lakukan secara bertahap,” imbuh Robert. (kaw)

Baca Juga: Respons Tarif AS, Pengusaha Perlu Diberi Insentif Pajak dan Subsidi

Cek berita dan artikel yang lain di Google News.

Topik : penerimaan pajak, DJP, APBN 2019

KOMENTAR

0/1000
Pastikan anda login dalam platform dan berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

ARTIKEL TERKAIT

Minggu, 13 April 2025 | 10:00 WIB
KP2KP KUTACANE

One on One, Petugas Pajak Edukasi Bendahara Soal Coretax DJP

Minggu, 13 April 2025 | 08:00 WIB
ADMINISTRASI PAJAK

Wamenkeu Anggito Klaim Restitusi Pajak Kini Lebih Transparan dan Adil

Sabtu, 12 April 2025 | 07:00 WIB
BERITA PAJAK SEPEKAN

Nasib Perpanjangan PPh Final UMKM, DJP Bilang Aturannya Masih Disusun

Jum'at, 11 April 2025 | 15:30 WIB
ADMINISTRASI PAJAK

Tinggal Hari Ini! Bayar PPh Pasal 29 Tahun Pajak 2024 Tanpa Kena Denda

berita pilihan

Minggu, 20 April 2025 | 15:00 WIB
KEBIJAKAN BEA MASUK

Diversikasi Ekspor, Indonesia Sasar Uni Eropa dan Negara Eurasia

Minggu, 20 April 2025 | 14:30 WIB
PEREKONOMIAN GLOBAL

Pemerintah Diminta Dorong WTO Sehatkan Iklim Perdagangan Internasional

Minggu, 20 April 2025 | 14:00 WIB
KERJA SAMA INTERNASIONAL

Temui Delegasi Uni Eropa, Wamendag Bahas Strategi Hadapi Bea Masuk AS

Minggu, 20 April 2025 | 13:00 WIB
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

Pemprov Luncurkan Relaksasi Pajak Kendaraan Jilid II, Seperti Apa?

Minggu, 20 April 2025 | 12:30 WIB
ADMINISTRASI PAJAK

Susun Pembukuan dengan Stelsel Kas, Jangan Lupa Kirimkan Pemberitahuan

Minggu, 20 April 2025 | 11:00 WIB
INFOGRAFIS PAJAK

Pengkreditan Pajak Masukan bagi PKP yang Belum Lakukan Penyerahan

Minggu, 20 April 2025 | 10:30 WIB
INSENTIF FISKAL

Dorong Pertumbuhan Sektor Tekstil, Pemerintah Siapkan Aneka Insentif

Minggu, 20 April 2025 | 10:00 WIB
KINERJA PEREKONOMIAN

Utang Luar Negeri Indonesia Tembus US$427 Miliar, Tumbuh 4,7 Persen

Minggu, 20 April 2025 | 09:30 WIB
KANWIL DJP JAKARTA BARAT

DJP Jakbar Perpanjang Kerja Sama Tax Center dengan MNC University